Berita Bedali-Pada Jaman Sekarang ini, Persaingan dalam dunia Angkutan memang sedang terlihat dimana-mana, Sebagai Contoh saja Jakarta, Di kota Metropolitan Sang Ibukota Negara Republik Indonesia ini, Bus Angkutan Semakin di Padati, Bukan itu Bus yang disediakan langsung oleh pemerintah kota dan bus Angkutan yang di kelola oleh perusahaan swasta maupun Perorangan (Pribadi).
Angkutan Umum atau Bus Biasanya identik dengan Penumpang, Halte, Kondektur atau biasa disebut dengan Kernet dan Ongkos. Jika kita lihat Dikota besar seperti jakarta, Dominan Angkutan Umum Atau Bus Kota belum tertata dengan baik, baik itu secara persediaan jalur khusus Angkutan Bus maupun Fasilitas dari bus itu sendiri. Jika kita bicara Soal Fasilitas Bus, Mungkin anda sudah menganggap biasa jika sebuah Bus difasilitasi dengan AC dan Toilet. untuk Fasilitas pada bagian Bus seperti Modifikasi Body Bus dan lain-lain, mungkin akan jarang anda temukan seperti Angkutan yang ada di daerah padang berikut ini.
Menurut informasi, Bus Angkutan penumpang ini Bukan hanya mendesain bus dengan sedemikian rupa, tetapi para pengusaha bus angkutan rela mengeluarkan uang sampai 20 jutaan hanya untuk memodifikasi Bus angkutan ini. untuk jenis modifikasi sangat beraneka ragam, ada angkutan umum yang hanya sekedar memodifikasi bagian Body dan Interior, dan ada juga memodifikasi bus Angkutan umum itu sampai mirip dengan Mobil yang ada di Need 4 Speed. Amazing..
Modifikasi Body Yang Sedemikian Rupa sehingga Terlihat exclusive, dan untuk bagian dalamnya, ada yang sampai memasang CCTV, TV dan Accecories lainnya yang tentu bukan bernilai murah. menurut informasi, memang persaingan Angkutan Umum yang ada di daerah padang ini cukup aneh, Para penumpang akan lebih senang dan memilih untuk menaiki bus jika melihat fasilitas yang tersedia cukup menyenangkan bagi mereka. Mungkin Angkutan Umum yang memiliki ke unikan tersendiri seperti ini, hanya masih ada di indonesia yaitu Daerah Padang Sumatera barat.
Ini Lah beberapa Keunikan Modifikasi Bus Angkutan Umum yang dimaksud diatas :
Posting Komentar