Harga dan Spesifikasi Smartphone Xiaomi Redmi 1S

Smartphone Xiaomi Redmi 1S  adalah salah satu smartphone buatan salah produsen terkenal asal negeri bambu yakni China yang sedang populer belakangan ini. Smartphone ini dirilis pada bulan mei 2014, ponsel ini merupakan penerus dari versi terdahulunya yakni Xiaomi Redmi versi awal, Ponsel Xiaomi Redmi 1S menawarkan beberapa kelebihan yang cukup terbilang canggih, diantaranya adalah ponsel ini dilengkapi dengan prosessor Adreno 302, versi 4.3.1 dan juga dilengkapi dengan memori internal 8 GB yang cukupan, dan harga yang ditawarkan pun cukup variatif.
Jika ingin mengetahui lebih lanjut tentang Harga dan spesifikasi yang ada di Smartphone Xiaomi Redmi 1S silahkan simak review kami berikut ini.

Harga Xiaomi Redmi 1S

Harga baru Xiaomi Redmi 1S di pasaran indonesia sekitar sekitar Rp. 1.600.000, sampai Rp. 2.600.000, harga ini merupakan harga yang terbilang cukup terjangkau mengingat kelebihan fitur yang diberikan cukup mumpuni.

Harga dan Spesifikasi Smartphone Xiaomi Redmi 1S


Spesifikasi lengkap Xiaomi Redmi 1S
  • Smartphone Xiaomi Redmi 1S dilengkapi dengan layar yang cukup  lebar yakni berukuran  4,7 inchi, dengan ukuran ini pengguna dapat menavigasi menu layar dengan mudah
  • Dilengkapi dengan  akses internet cepat jaringan Seluler GSM, 3G HSDPA dan juga askes internet HSUPA.
  • Didukung dengan layar sentuh yang responsive dengan teknologi IPS dengan teknologi ini gambar yang dihasilkan pun lebih jernih
  • Didukung dengan buah sim (dual sim card) yang bisa aktif secara bersamaan
  • Dilengkapi dengan layar beresolusi 1280 x 720 dengan bentang layar 4.8 inchi dengan kerapatan pixel 312 Ppi.
  • Didukung dengan fitur WiFi yang bisa konek dengan internet cepat dan juga bisa disambungkan dengan perangkat lain yang memilki fitur yang sama.
  • Dilengkapi dengan layar anti gores yakno corning gorila glass
  • Mempunyai penyimpanan micro Sd yang berkecukupan dengan kapasitas simpan sekitar 64 Mega Byte.
  • Menggunakan sistem operasi (Operation System) Andoid jelly bean versi, 4.2
  • Didukung dengan prosesor quad core berkecepatan 1,6 Ghz di buat oleh qualcomn yakni  Snapdragon 400 MSM8228
  • Dilengkapi dengan RAM (random access memory) yang berkecukupan yakni 1 Giga Byte
  • Dilengkapi dengan fitur Radio FM dengan fitur ini pengguna bisa mendengarkan siaran radio lokal
  • Dilengkapi dengan fitur sensor jenis Gyroscope, Light Sensor, Accelerometer, Proximity Sensor, Electronic Compass, Design center 3d 
  • Memilki kapasitas baterai yang cukup ampuh yakni berkisar 2000 mAh
  • Dilengkapi dengan memory internal yang berkecukupan yakni 8 Giga Byte
  • Dilengkapi dengan kamera yang memilki resolusi maksimum 1080p@30fps
  • Didukung dengan kamera depan berkekuatan 1,3 Mega pixel, yang bisa digunakan untuk video chat dengan perangkat lain yang memilki fitur yang sama
  • Dilengkapi dengan bluetooth versi 3 yang bisa mentrasfer data lebih cepat
  • Warna yang tersedia hanya warna grey (abu-abu)
Itulah beberapa ulasan kami mengenai Harga dan Spesifikasi Smartphone Xiaomi Redmi 1S, yang dibuat oleh produsen ternama asala negeri bambu, china semoga review kami ini membantu menambah pengetahuan pembaca sekalian. terima kasih