Cara Membuat Obrolan Bersama di Facebook

Cara membuat obrolan bersama di facebook - Salah satu kelebihan yang di miliki facebook jika di bandingkan dengan beberapa sosial media yang lain adalah dari cara mendaftar facebook yang sangat mudah dan gratis, selain itu juga adanya fitur yang memudahkan penggunanya untuk melakukan percakapan, baik itu melalui pesan, chatingan bahkan bisa mengobrol langsung sambil bertatap muka dengan menggunakan fasilitas video call.

Beberapa pengguna facebook mungkin lebih memilih menggunakan fasilitas chatingan sebagai sarana komunikasi yang bersifat pribadi, mengobrol dengan seseorang tanpa ada yang tau, jelas hal ini berbeda dengan status ataupun berupa komentar komentar di dinding yang bersifat umum, tapi tau kah sobat kalau obrolan di facebook bisa di lakukan dengan lebih dari dua orang?, atau lebih di kenal dengan obrolan bersama.

Umumnya obrolan bersama ini biasanya di lakukan pengguna untuk mencari hiburan, dengan memasukkan beberapa orang ke dalam obrolan tentu akan memberikan banyak pembahasan, lalu bagaimana cara membuat obrolan bersama di FB ini?, langsung saja simak artikel berikut ini

Cara Membuat Obrolan Bersama di FB

Seperti biasa silahkan sobat login terlebih dahulu ke akun facebook yang sobat milik, kemudian pada bagian samping beranda akun facebook akan terlihat beberapa teman facebook sobat yang sedang dalam keadaan online, klik salah satu dari mereka yang ingin sobat ajak mengobrol, setelah itu akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini

obrolan bersama facebook

Ini adalah tampilan kolom chatingan pada facebook. Klik ikon geer seperti yang saya beri tanda, kemudian akan muncul pop up seperti gambar di bawah ini

obrolan bersama facebook

Pada bagian ini akan muncul beberapa pilihan, pilih "Tambahkan Teman ke Obrolan" untuk memilih siapa saja orang orang yang akan sobat ajak dalam obrolan bersama tersebut, setelah itu akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini
obrolan bersama facebook

Ini adalah bagian dimana sobat harus memilih siapa saja yang akan sobat ajak dalam obrolan bersama tersebut, setelah selesai memilih kilk Selesai dan obrolan bersama pun bisa di mulai.

Itu lah cara membuat obrolan bersama di facebook yang bisa sobat coba. Jika ada hal yang kurang di mengerti dari cara cara yang sudah saya jelaskan di atas silahkan bertanya melalui kolom komentar yang sudah ada.

Terimakasih atas kunjungannya di blog ngawicybers.blogspot.com ini.